
Bola.net - Juventus membuktikan diri lebih siap daripada AC Milan dalam menyambut Serie A 2012/13. Di turnamen tradisional pembuka musim, Trofeo Berlusconi, Juve menaklukkan sang rival 3-2.
Bermain di San Siro, Senin (20/8), Milan unggul cepat lewat Robinho, tapi Claudio Marchisio dan Arturo VIdal berhasil membuat Juventus balik memimpin sebelum jeda. Alessandro Matri lalu menegaskan keunggulan Juventus di babak kedua, dan gol kedua Robinho dari titik putih menjadi aksi penutup laga.
Milan 2-3 Juventus
Bermain di San Siro, Senin (20/8), Milan unggul cepat lewat Robinho, tapi Claudio Marchisio dan Arturo VIdal berhasil membuat Juventus balik memimpin sebelum jeda. Alessandro Matri lalu menegaskan keunggulan Juventus di babak kedua, dan gol kedua Robinho dari titik putih menjadi aksi penutup laga.
Milan 2-3 Juventus
09' (1-0) Robinho
13' (1-1) Marchisio
43' (1-2) Vidal
64' (1-3) Matri
77' (2-3) Robinho, pen
Susunan pemain Milan: Abbiati; Abate (Nocerino 50'), Zapata, Yepes, Antonini (De Sciglio 46'); Flamini (Traore 63'), Montolivo, Constant, Boateng (Valoti 80'), Emanuelson (Pato 46'), Robinho.
Susunan pemain Juventus: Storari; Barzagli (Masi 69'), Marrone (Rugani 89'), Lucio (Bonucci 46'); De Ceglie (Ziegler 46'), Padoin (Giaccherini 46'), Vidal, Pogba, Marchisio (Lichtsteiner 46') (Asamoah 86'); Giovinco (Quagliarella 46'), Vucinic (Matri 46'). (dm/gia)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 19 Agustus 2012 17:00
-
Liga Italia 19 Agustus 2012 16:00
-
Liga Italia 19 Agustus 2012 02:40
-
Liga Italia 18 Agustus 2012 07:00
-
Liga Italia 18 Agustus 2012 02:01
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...