
Bola.net - - Penampilan menjanjikan ditunjukkan skuat Timnas Indonesia U-19 meski kalah 0-1 dalam laga perdana Grup C Toulon Tournament kontra tim favorit, Brasil U-20, Kamis (1/6) dini hari WIB.
Gol tunggal kemenangan Selecao dicetak oleh Gabriel Novaes di menit 38. Indonesia sempat memiliki peluang emas lewat Witan Sulaeman, sayang tembakannya hanya mampu menerpa tiang gawang.
Berikut highlights laga ini selengkapnya.
Susunan Pemain
Brasil: Phelipe; Emerson, Walce, G. Oliveira, M. Rangel; G. Kazu (Igor Silveira 46'), Vinicius Souza, F. Oya (Pablo Silva 72'); Paulo Vitor (Juliano 76'), G. Novaes (Edimar 46'), Marquinhos.
Indonesia: Riyandi, Haris, Iqbal (Resky 65'), Baharsyah, Sulaeman (Fadhil 79'), Vikri, Marasabessy, Irianto, Feby (Nurrokhim 67'), Hanis, Andika.
Advertisement
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...