
Bola.net - Inter Milan berhasil mengalahkan Parma dengan skor 2-1 dalam laga Serie A 2019-20 giornata 28 yang digelar di Ennio Tardini, Senin (29/6/2020) dini hari WIB.
Inter sejatinya sempat tertinggal lebih dulu akibat gol Gervinho di babak pertama. Nerazzurri bangkit di babak kedua dan sukses membalikkan keadaan lewat gol Stefan de Vrij dan Alessandro Bastoni.
Berkat hasil ini, Inter tetap bertahan di peringkat tiga klasemen dengan poin 61, sedangkan Parma tertahan di posisi delapan dengan poin 39.
Advertisement
Berikut ini cuplikan pertandingan antara Parma vs Inter Milan:
Susunan Pemain
Parma: Luigi Sepe; Vincent Laurini, Kastriot Dermaku (Vasco Regini 77'), Bruno Alves, Riccardo Gagliolo (Giuseppe Pezzella 46'); Juraj Kucka, Matteo Scozzarella (Hernani 55'), Jasmin Kurtic; Dejan Kulusevski, Andreas Cornelius, Gervinho (Gaston Brugman 86').
Inter: Samir Handanovic; Diego Godin (Alessandro Bastoni 73'), Stefan de Vrij, Danilo D’Ambrosio; Antonio Candreva (Victor Moses 69'), Nicolo Barella, Roberto Gagliardini, Cristiano Biraghi (Ashley Young 69'); Romelu Lukaku, Christian Eriksen (Alexis Sanchez 69'), Lautaro Martinez (Borja Valero 89').
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 28 Juni 2020 20:15
-
Liga Italia 28 Juni 2020 15:58
-
Liga Italia 28 Juni 2020 00:12
Beda dengan Miralem Pjanic, Juventus Tutup Pintu Keluar Adrien Rabiot
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:46
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 15:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:20
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...