Highlights Serie A: Inter Milan 1-2 Lazio

Highlights Serie A: Inter Milan 1-2 Lazio
Lazio sukses membungkam Inter Milan (c) AFP
- sukses mempermalukan Inter Milan 2-1 dalam laga Serie A 2015/16 giornata 17 yang digelar di Giuseppe Meazza, Senin (21/12) dini hari WIB.


Antonio Candreva menjadi bintang di laga ini dengan mencetak doppietta alias memborong dua gol kemenangan Gli Aquilotti. Inter sempat menyamakan kedudukan berkat gol Mauro Icardi.


Berikut video cuplikan gol-gol dari laga ini selengkapnya.




Susunan Pemain

Inter Milan: Handanovic; Montoya, Miranda, Murillo, Telles (Palacio 89'); Melo, Medel; Biabiany (Brozovic 58'), Jovetic (Ljajic 58'), Perisic; Icardi.


: Berisha; Konko, Mauricio, Hoedt, Radu; Milinkovic-Savic, Biglia, Parolo; Candreva (Patric 90'), Matri (Djordjevic 74'), Felipe Anderson (Keita 83').


Statistik Laga

Ball possession: 65% - 35%

Shots: 6 - 3

Shots on target: 3 - 2

Corner: 5 - 4

Offside: 3 - 0

Kartu kuning: 1 - 3

Kartu merah: 1 - 1. (dm/pra)