
Bola.net - - Pertandingan giornata 29 Serie A 2017-18 mempertemukan melawan AS Roma. Pertandingan ini dilangsungkan di Stadio Ezio Scida pada hari Minggu .
Meski mengistirahatkan beberapa pemain pentingnya, Roma tetap bisa menang dalam pertandingan ini. Gol-gol Stephan El Shaarawy dan Radja Nainggolan membawa Roma menaklukkan Crotone dengan skor 2-0.
Berikut adalah video highlights pertandingan tersebut:
Susunan pemain Crotone: Alex Cordaz, Marco Capuano, Federico Ceccherini, Bruno Martella, Davide Faraoni, Rolando Mandragora, Ahmad Benali, Adrian Stoian (Simy), Marcello Trotta, Andrea Nalini (Andrea Barberis) (Giovanni Crociata), Federico Ricci.
Susunan pemain AS Roma: Alisson, Juan Jesus, Federico Fazio, Aleksandar Kolarov, Bruno Peres, Maxime Gonalons, Radja Nainggolan, Lorenzo Pellegrini (Kevin Strootman), Edin Dzeko, Stephan El Shaarawy (Cengiz Ünder), Gerson (Alessandro Florenzi).(sa/hsw)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 17 Maret 2018 16:36
-
Liga Spanyol 17 Maret 2018 12:13
Mau Alisson, Madrid dan Liverpool DIminta Siapkan Duit Segini
-
Liga Italia 17 Maret 2018 06:50
-
Liga Champions 17 Maret 2018 02:41
-
Liga Champions 17 Maret 2018 00:25
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 10:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 10:00
-
Otomotif 21 Maret 2025 09:29
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 09:26
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 09:08
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...