Highlights Serie A: Cagliari 2-2 AS Roma

Highlights Serie A: Cagliari 2-2 AS Roma
Marco Sau menjadi penyelamat Cagliari dari kekalahan saat menjamu AS Roma (c) AFP
- AS Roma hanya mampu bermain imbang 2-2 saat bertamu ke markas , Sant'Elia dalam partai lanjutan Serie A 2016/17 giornata 2, Senin (29/8) dini hari WIB.


Giallorossi sempat unggul dua gol terlebih dahulu berkat sumbangan penalti Diego Perotti dan Kevin Strootman. Sayang keunggulan tersebut tak mampu mereka pertahankan. Cagliari memaksakan hasil imbang setelah mencetak gol lewat Marco Borriello dan Marco Sau.


Berikut highlights laga ini selengkapnya.




Susunan Pemain

: Storari; Isla, Salamon, Alves, Murru; Ionita, Di Gennaro, Padoin (Giannetii 71'); Barella (Deiola 79'); Sau (Munari 90'), Borriello.


: Szczesny; Florenzi, Manolas, Vermaelen, Peres; Nainggolan, De Rossi, Strootman (Paredes 79'); Salah, Perotti (Fazio 64'), El Shaarawy (Dzeko 46').


Statistik Pertandingan

Total Shots: 15 - 18

Shots On Target: 4 - 7

Possession : 54% - 46%

Offsides: 4 - 1

Pelanggaran: 19 - 9

Kartu Kuning: 3 - 1

Kartu Merah: 0 - 0. (dm/pra)