Highlights Serie A: AS Roma 0-2 Udinese

Highlights Serie A: AS Roma 0-2 Udinese
Udinese merayakan gol ke gawang AS Roma, Jumat (3/7/2020) (c) AP Photo

Bola.net - AS Roma harus menyerah dari Udinese dua gol tanpa balas dalam laga Serie A 2019-20 giornata 29 yang digelar di Olimpico, Jumat (3/7/2020) dini hari WIB.

Dua gol kemenangan Udinese masing-masing dicetak oleh Kevin Lasagna di babak pertama dan Ilija Nestorovski di babak kedua. Roma sendiri bermain dengan 10 orang sejak menit ke-30 usai Diego Perotti mendapat kartu merah.

Berikut ini video cuplikan pertandingan tersebut:

1 dari 1 halaman

Susunan Pemain

Roma: Mirante; Peres, Smalling, Fazio, Kolarov; Cristante, Diawara; Perez, Perotti, Cengiz; Kalinic

Udinese: Musso; Becao, De Maio, Nuytinck; Stryger Larsen, De Paul, Jajalo, Walace, Zeegelaar; Lasagna, Okaka