Highlights Serie A: AC Milan 0-4 Napoli

Highlights Serie A: AC Milan 0-4 Napoli
Lorenzo Insigne mencetak dua gol ke gawang Milan (c) AFP
Bola.net - AC Milan harus menuai malu usai dihajar Napoli empat gol tanpa balas dalam lanjutan Serie A giornata 7 di kandang mereka sendiri, San Siro, Senin (5/10) dini hari WIB.

Napoli yang tampil dominan membuka keunggulan lewat gol Allan di babak pertama sebelum Lorenzo Insigne menjadi bintang dalam laga ini dengan menyumbang dua gol. Sementara satu gol lainnya lahir dari bunuh diri bek Milan, Rodrigo Ely.

Berikut video cuplikan gol-gol dari laga ini selengkapnya.



Susunan Pemain

AC Milan: Diego Lopez; De Sciglio, Zapata, Ely, Antonelli; Kucka (Poli 84'), Montolivo, Bertolacci (Cerci 57'); Bonaventura; Luiz Adriano, Bacca.

Napoli: Reina; Hysaj, Albiol, Koulibaly, Ghoulam; Allan, Jorginho, Hamsik (Lopez 74'); Callejon, Higuain (Gabbiadini 81'), Insigne (Mertens 73').

Statistik Laga

Ball possession: 40% - 60%

Shots: 7 - 8

Shots on target: 3 - 4

Corner: 5 - 1

Offside: 2 - 5

Kartu kuning: 3 - 3

Kartu merah: 0 - 0. (dm/pra)