Highlights Playoff WCQ 2014: Swedia 2-3 Portugal

Highlights Playoff WCQ 2014: Swedia 2-3 Portugal
CR7 merayakan keberhasilan Portugal ke Brasil Juni nanti. (c) AFP
Bola.net - Portugal berhasil menguasai laga play-off Kualifikasi Piala Dunia 2014, setelah menang dua leg melawan Swedia dengan agregat 4-2 (20/11/13). Dengan demikian, anak-anak asuh Paulo Bento berhak mendapatkan jatah ke Brasil juni mendatang.

Laga yang berakhir 2-3 ini jadi pembuktian dua bintang besar Eropa; Zlatan Ibrahimovic (68' + 72') dan Cristiano Ronaldo (50' + 77' + 79'). Hanya saja, bintang Real Madrid itu yang juga mencetak hat-trick, sukses membawa negaranya eksis di ajang Piala Dunia.



Swedia: Isaksson (gk); Lustig, Nilsson, Antonsson (kartu kuning 84'), Olsson (kartu kuning 54'); Larsson (Gerndt 90'), Elm (Svensson 45'), Kallstrom (kartu kuning 69'), Kacaniklic (Durmaz 82'); Elmander; Ibrahimovic.

Portugal: Patricio (gk); Pereira, Pepe, Alves, Coentrao (Antunes 52'); Veloso, Meireles (William 73'); Nani (kartu kuning 59'), Moutinho, Ronaldo; Almeida (Costa 82').

Statistik Swedia - Portugal:

  • Shots (on goal): 9 (5) - 17 (5)

  • Penguasaan bola: 62% - 38%

  • Pelanggaran: 13 - 14

  • Corner: 5 - 4

  • Offside: 0 - 4

  • Kartu kuning: 4 - 1

  • Kartu merah: 0 - 0.[initial]

 (dm/rdt)