Bola.net - Arema FC sukses menaruh satu kaki di final Piala Presiden 2022. Singo Edan berhasil mengalahkan PSIS Semarang di leg pertama semifinal dengan skor 2-0.
Arema FC berhasil menang berkat gol dua amunisi baru mereka, Abel Camara dan Gian Zola yang sama-sama tercetak di babak kedua.
Bagi bolaneters yang ketinggalan menyaksikan pertandingan ini, kalian bisa melihat cuplikan pertandingannya di atas.
Advertisement
Susunan Pemain Kedua Tim
PSIS Semarang (4-2-3-1): Ray Redondo (Kiper), Fredyan Wahyu, Wahyu Prasetyo, Alie Sesay, Frendi Saputra (C), (Belakang), Guntur Triaji, Alfeandra Dewangga, Wawan Febrianto, Jonathan Cantillana, Taisei Marukawa, (Tengah), Carlos Fortes (Depan).
Pelatih: Sergio Alexandre
Arema FC (4-2-3-1): Adilson Maringa (Kiper), Achmad Figo, Bagas Adi (C), Sergio Silva, Rizky Dwi (Belakang), Jayus Hariono, Renshi Yamaguchi, Irsyad Maulana, Adam Alis, Abel Camara (Tengah), Muhammad Rafli (Depan).
Pelatih: Eduardo Almeida
Advertisement
Berita Terkait
-
Open Play 6 Juli 2022 22:11
Highlights Piala AFF U-19 2022: Indonesia U-19 0-0 Thailand U-19
-
Open Play 5 Juli 2022 21:59
Highlights Piala AFF U-19 2022: Singapura U-19 0-1 Timor Leste U-19
-
Open Play 5 Juli 2022 17:18
-
Open Play 3 Juli 2022 22:55
LATEST UPDATE
-
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025 14:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 14:13
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:45
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...