
Bola.net - Pebalap Monster Energy Yamaha, Maverick Vinales, sukses meraih kemenangan perdananya musim ini di MotoGP Belanda yang digelar di Sirkuit Assen pada Minggu (30/6). Ini adalah kemenangan pertama Top Gun sejak Australia tahun lalu.
Vinales diikuti oleh pebalap Repsol Honda, Marc Marquez yang duduk di posisi kedua, dan debutan Petronas Yamaha SRT, Fabio Quartararo yang merebut podiumnya yang kedua musim ini usai finis ketiga.
Kontras dengan Vinales, Valentino Rossi mengalami gagal finis ketiga secara beruntun musim ini usai kecelakaan di Tikungan 8 pada Lap 5. Dalam insiden tersebut, ia ikut menyeret rider LCR Honda Idemitsu, Takaaki Nakagami.
Advertisement
Berikut highlights MotoGP Belanda 2019 di Sirkuit Assen.
Baca Juga:
- Klasemen Sementara Formula 1 2019 Usai Seri Austria
- Hasil Balap F1 Austria: Sengit Lawan Leclerc, Verstappen Raih Kemenangan
- Klasemen Sementara MotoGP 2019 Usai Seri Assen, Belanda
- Hasil Balap MotoGP Belanda: Rossi Jatuh, Vinales-Yamaha Rebut Kemenangan
- Klasemen Sementara Moto2 2019 Usai Seri Assen, Belanda
- Hasil Balap Moto2 Belanda: Marquez-Baldassarri Jatuh, Fernandez Menang
Advertisement
Berita Terkait
-
Otomotif 28 Juni 2019 10:10
-
Otomotif 27 Juni 2019 09:15
-
Otomotif 26 Juni 2019 15:15
-
Otomotif 26 Juni 2019 11:30
Akankah Valentino Rossi Akhiri Paceklik Kemenangan di Assen?
-
Otomotif 25 Juni 2019 11:30
Vinales Ingin Quartararo dan Morbidelli Ikut Perbaiki Yamaha
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 17:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:44
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:12
-
Otomotif 20 Maret 2025 16:03
-
Liga Eropa Lain 20 Maret 2025 16:00
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 15:59
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...