Highlights Liga Europa: Tottenham Hotspur 2-2 Gent

Highlights Liga Europa: Tottenham Hotspur 2-2 Gent
Jeremy Perbet. (c) AFP

Bola.net - - Pertandingan leg kedua babak 16 besar Liga Europa mempertemukan Tottenham Hotspur melawan . Pertandingan ini dilangsungkan di Wembley Stadium pada hari Jumat .

Gent sukses meraih kemenangan 1-0 pada leg pertama. Pada leg kedua kali ini, Gent sukses menyamakan kedudukan setelah tertinggal dua kali. Spurs unggul lewat Eriksen namun gol bunuh diri Harry Kane membuat kedudukan kembali berimbang. Victor Wanyama membawa Spurs kembali unggul tetapi Jeremy Perbet mengakhiri upaya Spurs untuk lolos.

Berikut adalah video highlights pertandingan tersebut:

Susunan pemain Tottenham Hotspur: Lloris; Walker, Alderweireld, Vertonghen, Davies; Dier, Wanyama; Dembele, Eriksen, Alli; Kane.

Susunan pemain Gent: Kalinic; Mitrovic, Gershon, Dejaeghere, Gigot; Saief, Foket; Simon, Esiti, Milicevic; Coulibaly.(sa/hsw)