Highlights Liga Europa: Celta Vigo 2-2 Ajax Amsterdam

Highlights Liga Europa: Celta Vigo 2-2 Ajax Amsterdam
Fabian Orellana. (c) AFP
- Pertandingan matchday ketiga Grup G Liga Europa mempertemukan Celta Vigo menghadapi Ajax Amsterdam. Pertandingan ini digelar di Estadio de Balaidos pada hari Jumat (21/10.


Ajax sukses unggul dua kali, namun Celta juga sukses menyamakan kedudukan dua kali pula. Gol Ziyech berhasil disamakan oleh Prat pada babak pertama. Di babak kedua, gol Younes berhasil disamakan oleh Orellana.


Berikut adalah video highlights pertandingan tersebut:




Susunan pemain Celta Vigo: Blanco; Planas, Gomez, Fontas, Roncaglia; Sene, Hernandez, Radoja, Lemos; Guidetti, Sesto.


Susunan pemain Ajax Amsterdam: Onana; Veltman, Sanchez, Sinkgraven, Traore, Klaassen, Younes, Gudelj, Ziyech, Dolberg, Viergever. (pw/hsw)