Highlights Liga Europa: AS Roma 4-1 Viktoria Plzen

Highlights Liga Europa: AS Roma 4-1 Viktoria Plzen
AS Roma. (c) AFP

Bola.net - - AS Roma menjamu Viktoria Plzen dalam pertandingan matchday kelima Grup E Liga Europa. Pertandingan ini dilangsungkan di Stadio Olimpico Roma pada hari Jumat .

Roma tak menemui kesulitan berarti dan bisa menang dengan cukup mudah. Roma mampu mencetak empat gol lewat hattrick Edin Dzeko dan gol Diego Perotti. Plzen cuma mampu membalas satu lewat Martin Zeman.

Berikut adalah video highlights pertandingan tersebut:

Susunan pemain AS Roma: Alisson; Bruno Peres, Rudiger, Fazio, Emerson; Nainggolan, Paredes, Strootman; Salah, Dzeko, Iturbe.

Susunan pemain Viktoria Plzen: Kozacik; Mateju, Hejda, Limbersky, Kovarik; Hrosovsky, Hromada; Petrzela, Kopic, Zeman; Krmencik.(pw/hsw)