Highlights Liga Europa: Arsenal 3-1 AC Milan

Highlights Liga Europa: Arsenal 3-1 AC Milan
Arsenal. (c) AFP

Bola.net - - Pertandingan leg kedua babak 16 besar Liga Europa mempertemukan melawan AC Milan.Pertandingan ini dilangsungkan di Emirates Stadium pada hari Jumat .

Arsenal berhasil meraih kemenangan 3-1 dalam pertandingan ini. Milan mencetak gol lebih dulu sebelum kemudian Arsenal mencetak gol-gol melalui penalti Welbeck, tembakan jarak jauh Xhaka, dan kemudian sundulan yang berbuah gol kedua Welbeck.

Berikut adalah video highlights pertandingan tersebut:

Susunan pemain Arsenal: David Ospina, Laurent Koscielny (Calum Chambers), Shkodran Mustafi, Nacho Monreal, Héctor Bellerín, Jack Wilshere, Granit Xhaka, Aaron Ramsey, Danny Welbeck, Henrikh Mkhitaryan (Mohamed Elneny), Mesut Özil (Sead Kolasinac).

Susunan pemain AC Milan: Gianluigi Donnarumma, Alessio Romagnoli, Leonardo Bonucci, Ricardo Rodríguez, Fabio Borini, Riccardo Montolivo, Franck Kessié (Manuel Locatelli), Hakan Calhanoglu (Giacomo Bonaventura), Suso, Patrick Cutrone (Nikola Kalinic), André Silva.(sa/hsw)