Highlights Liga Champions: Schalke 0-2 Real Madrid

Highlights Liga Champions: Schalke 0-2 Real Madrid
Cristiano Ronaldo dan Marcelo (c) AFP
Bola.net - Bertandang ke Arena AufSchalke untuk leg pertama 16 besar Liga Champions, Kamis (19/02), Real Madrid berhasil meraih modal bagus dengan kemenangan 2-0 atas tuan rumah Schalke. Cristiano Ronaldo menjadi tokoh kemenangan Los Merengues dengan satu gol dan satu assist kepada Marcelo.


Susunan pemain

Schalke : Wellenreuther; Matip, Nastasic, Howedes; Uchida, Boateng, Neustadter (Kirchhoff 57), Hoger (Meyer 80), Aogo; Huntelaar (Platte 33), Choupo-Moting

Real Madrid : Casillas; Carvajal (Arbeloa 82), Varane, Pepe, Marcelo; Lucas Silva, Kroos, Isco (Illarramendi 85); Bale, Benzema (Hernandez 78), Cristiano. [initial]


  (dm/dct)