Highlights Liga Champions: Real Madrid 3-1 PSG

Bola.net - - Pertandingan babak 16 besar Liga Champions 2017-18 mempertemukan Real Madrid melawan Paris Sain-Germain. Pertandingan ini dilangsungkan di Estadio Santiago Bernabeu pada hari Kamis .

Tertinggal lebih dulu oleh gol Adrien Rabiot, Madrid berhasil membalik kedudukan dan memenangkan pertandingan. Ronaldo mencetak brace sementara satu gol sisanya diciptakan oleh Marcelo.

Berikut adalah video highlights pertandingan tersebut:

Susunan pemain Real Madrid: Navas; Nacho, Varane, Ramos, Marcelo; Modric, Casemiro, Kroos; Isco; Benzema, Ronaldo

Susunan pemain Paris Saint-Germain: Areola; Dani Alves, Marquinhos, Kimpembe, Berchiche; Verratti, Lo Celso, Rabiot; Mbappe, Cavani, Neymar(sa/hsw)