Highlights Liga Champions: Chelsea 2-1 Dynamo Kiev

Highlights Liga Champions: Chelsea 2-1 Dynamo Kiev
Willian (c) AFP
- berhasil mengakhiri perlawanan alot Dynamo Kiev dengan skor 2-1 di matchday 4 grup G Liga Champions di Stamford Bridge, Kamis (05/11).


Pertandingan ini berjalan menarik dan seru. Baik tuan rumah maupun sang tamu sama-sama bermain menyerang. Chelsea berhasil unggul melalui gol bunuh diri Aleksandar Dragovic dan Willian, sementara Kiev berhasil membalas melalui Dragovic pula.



Statistik Chelsea vs Dynamo Kiev:

Penguasaan bola: 54% - 46%

Shot (on goal): 14 (5) - 14 (2)

Pelanggaran: 13 - 18

Offside: 4 - 4

Kartu kuning: 0 - 3

Kartu merah: 0 - 0


Susunan Pemain:

Chelsea (4-2-3-1): Begovic; Azpilicueta, Zouma, Terry, Baba; Ramires, Matic; Willian (Cahill 92'), Fabregas (Hazard 79'), Oscar (Pedro 79'); Costa.


Dynamo Kiev (4-2-3-1): Shovkovskiy; Vida, Khacheridi, Dragovic, Antunes; Sydorchuk (Garmash 46'), Rybalka; Yarmolenko, Buyalski, Gonzalez; Kravets (Moraes 56'). [initial]


   (hf/dim)