Highlights Liga Champions: Atletico Madrid 2-0 Lokomotiv Moskow

Highlights Liga Champions: Atletico Madrid 2-0 Lokomotiv Moskow
Joao Felix merayakan golnya ke gawang Juventus (c) Atletico Madrid Official

Bola.net - Atletico Madrid memastikan tempat di babak 16 Besar Liga Champions musim 2019/2020. Hasil ini diraih usai Atletico menang dengan skor 2-0 atas Lokomotiv Moskow, Kamis (12/12/2019) dini hari di Wanda Metropolitano.

Dua gol Atletico dicetak Joao Felix dan Felipe. Atletico lolos ke babak 16 Besar dengan menjadi runner-up Grup D, di bawah Juventus.

Saksikan cuplikan pertandingannya di bawah ini ya Bolaneters.

Sumber: Vidio