
Pencetak gol: Arsenal: 42' Gervinho, '56 Lukas Podolski, 94' Aaron Ramsey | Olympiacos: 46' Konstantinos Mitroglou
Stadion: Emirates Stadium, London
Wasit: Svein Oddvar Moen (Norwegia)
Arsenal menjamu Olympiakos dalam lanjutan Grup B Liga Champions pada Rabu, (04/10), di stadion kebanggaannya, Emirates Stadium.
The Gunners mampu mendominasi jalannya pertandingan, namun sempat kesulitan mencetak gol. Untung bagi Arsenal, Gervinho tampil impresif dengan mencetak gol dan membuat sebiji assist untuk Lukas Podolski. Satu gol lainnya dicetak Aaron Ramsey di akhir pertandingan. Olympiakos hanya mampu membalas lewat Konstantinos Mitroglou.
Susunan pemain:
Arsenal: Mannone; Jenkinson, Koscielny, Vermaelen, Gibbs; Coquelin, Arteta, Cazorla; Oxlade-Chamberlain (Walcott, 71'), Gervinho (Giroud, 80'), Podolski (Ramsey, 80').
Olympiakos: Megyeri; Diakite (Ibagaza, 73'), Manolas, Contreras, Holebas; Maniatis, Siovas; Greco (Abdoun, 67'), David Fuster, Paulo Machado (Pantelic, 81'); Mitroglou.
Klasemen sementara Grup B:
1 - (6 poin) Arsenal
2 - (4 poin) Schalke
3 - (1 poin) Montpellier
4 - (0 poin) Olympiacos (vhu/opw)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 3 Oktober 2012 22:08
-
Liga Champions 3 Oktober 2012 21:11
-
Liga Champions 3 Oktober 2012 20:51
-
Liga Champions 3 Oktober 2012 19:39
-
Liga Champions 3 Oktober 2012 18:56
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 25 Maret 2025 06:06
-
Liga Italia 25 Maret 2025 05:59
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 05:54
-
Piala Dunia 25 Maret 2025 05:52
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 05:47
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...