
Bola.net - Manchester City sukses menghajar RB Leipzig dengan skor 6-3 dalam partai matchday pertama fase grup Liga Champions 2021-2022 di Etihad Stadium, Kamis (16/9/2021) dini hari WIB.
Enam gol tuan rumah lahir dari enam pemain berbeda, masing-masing Nathan Ake, bunuh diri Nordi Mukiele, penalti Riyad Mahrez, Jack Grealish, Joao Cancelo, dan Gabriel Jesus. Sementara itu, tiga gol Leipzig diborong oleh Christopher Nkunku.
Berikut cuplikan gol-gol dari laga ini selengkapnya:
Advertisement
Susunan Pemain
Manchester City: Ederson; Joao Cancelo, Ruben Dias (c), Nathan Ake, Oleksandr Zinchenko; Kevin De Bruyne (Phil Foden 71'), Rodri (Fernandinho 59'), Bernardo Silva (Ilkay Gundogan 59'); Riyad Mahrez, Ferran Torres (Raheem Sterling 72'), Jack Grealish (Gabriel Jesus 81').
RB Leipzig: Peter Gulacsi (c); Lukas Klostermann, Willi Orban, Nordi Mukiele, Angelino; Konrad Laimer (Amadou Haidara 60'), Tyler Adams; Dani Olmo (Brian Brobbey 72'), Emil Forsberg (Dominik Szoboszlai 61'), Christopher Nkunku (Josko Gvardiol 81'); Andre Silva (Yussuf Poulsen 60').
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 15 September 2021 21:03
Liga Champions: Link Live Streaming Manchester City vs RB Leipzig di Vidio
-
Liga Italia 15 September 2021 17:00
-
Liga Champions 15 September 2021 08:04
Data dan Fakta Liga Champions: Manchester City vs RB Leipzig
-
Liga Italia 14 September 2021 18:20
-
Liga Champions 14 September 2021 17:02
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...