Highlights La Liga: Villarreal 4-1 Valencia

Highlights La Liga: Villarreal 4-1 Valencia
Giovani dos Santos. (c) AFP
Bola.net - Villarreal kembali menjadi kekuatan yang menakutkan di La Liga, setelah mencukur Valencia FC dengan skor 4-1 pada jornada sepuluh (28/10/13).

Giovani dos Santos yang menjadi bintang di pertandingan tersebut, mencetak brace saat meladeni Valencia. Sementara Ikechukwu Uche dan Hernan Perez menyumbangkan satu gol.

Ricardo Costa berhasil memperkecil ketertinggalan, usai menyarangkan bola ke gawang Yellow Submarine pada menit ke 63.



Statistik Villarreal - Valencia:

  • Shots: 15-16

  • Shots on goal: 8-8

  • Penguasaan bola: 36%-64%

  • Pelanggaran: 14-13

  • Corner: 6-9

  • Offside: 1-2

  • Kartu kuning: 3-3

  • Kartu merah: 0-0.

 (dm/rdt)