Highlights La Liga: Villarreal 0-1 Barcelona

Highlights La Liga: Villarreal 0-1 Barcelona
Sandro Ramrez mencetak gol ke gawang Villarreal. (c) AFP
Bola.net - Barcelona akhirnya berhasil meraih tiga poin setelah menundukkan tuan rumah Villarreal dengan skor tipis 1-0 di Camp El Madrigal, Senin, (01/09) dini hari.

Gol tunggal kemenangan Barca ini diciptakan oleh pemain muda Sandro Ramirez. Berikut ini video highlights pertandingan tersebut.


 

Susunan Pemain Kedua Tim:

Villarreal: Asenjo, Mario, Musacchio, V. Ruiz, J. Costa (Paulista 60'), Pina, Bruno, Trigueros, Cani (Espinosa 70'), Cheryshev (Vietto 65'), G. Dos Santos.

Barcelona: Bravo, Dani Alves, Pique, Mathieu, Jordi Alba, Sergio, Rakitic, Rafinha (Xavi 75'), Pedro (Ramirez 70'), Munir (Neymar 60'), Messi. (dm/ada)