Highlights La Liga: Valladolid 1-1 Real Madrid

Highlights La Liga: Valladolid 1-1 Real Madrid
Gawang Casillas kebobolan di penghujung laga (c) AFP
Bola.net - Kans Real Madrid untuk menjuarai La Liga 2013/14 hampir bisa dipastikan musnah setelah hanya sanggup bermain imbang 1-1 dalam laga tunda di markas tim zona merah Real Valladolid, Kamis (08/5).

Sergio Ramos sempat membawa Madrid unggul dengan tendangan bebasnya di menit 35. Namun, kemenangan El Real lenyap usai pemain pengganti Humberto Osorio mencetak equaliser ke gawang Iker Casillas lima menit jelang berakhirnya waktu normal.



Klasemen (main, menang, seri, kalah, gol, kemasukan, poin)

Atletico Madrid 36 28 4 4 75 24 88

Barcelona 36 27 4 5 99 32 85

Real Madrid 36 26 6 4 101 35 84

Athletic Bilbao 36 20 8 8 65 38 68

----------------------------------------

Sevilla 36 17 9 10 66 50 60

Real Sociedad 36 16 10 10 60 52 58

Villarreal 36 15 8 13 54 43 53

----------------------------------------

Valencia 36 12 10 14 49 50 46

Celta Vigo 36 13 7 16 46 52 46

Levante 36 10 12 14 33 42 45

Rayo Vallecano 36 13 4 19 45 74 43

Espanyol 36 11 8 17 39 47 41

Malaga 36 11 8 17 37 45 41

Elche 36 9 12 15 29 47 39

Granada 36 11 5 20 31 54 38

Almeria 36 10 6 20 41 71 36

Getafe 36 9 9 18 32 53 36

----------------------------------------

Real Valladolid 36 7 15 14 35 55 36

Osasuna 36 9 8 19 29 60 35

Real Betis 36 5 7 23 31 72 22 - degradasi. [initial]

 (vk/gia)