
Bola.net - - Real Madrid berhasil mengalahkan Sporting Gijon 3-2 dalam lanjutan kompetisi La Liga di Estadio Municipal El Molinon, Sabtu malam.
Isco menjadi bintang dalam pertandingan tersebut dengan mencetak dua gol dan satu gol Madrid lainnya dicetak oleh Alvaro Morata. Adapun kedua gol Sporting dicetak oleh Duje Cop dan Mikel Vesga.
Susunan Pemain
Sporting (5-4-1): Cuellar; Castellano, Mere, Babin, Amorebieta, Lopez; Carmona, Alvarez (Afif 90'), Vesga, Moi Gomez (Cases 69'); Cop (Ndi 79').
Madrid (4-3-3): Casilla; Danilo, Nacho, Ramos, Coentrao (Marcelo 58'); Isco, Kovacic (Casemiro 89'), James; Vasquez (Meija 71'), Morata, Asensio.(bola/ada)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 14 April 2017 23:37
-
Liga Spanyol 14 April 2017 21:35
-
Liga Champions 14 April 2017 17:46
-
Liga Spanyol 14 April 2017 17:05
-
Liga Inggris 14 April 2017 16:30
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 17:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:44
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:12
-
Otomotif 20 Maret 2025 16:03
-
Liga Eropa Lain 20 Maret 2025 16:00
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 15:59
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...