Highlights La Liga: Real Madrid 0-1 Atletico Madrid

Highlights La Liga: Real Madrid 0-1 Atletico Madrid
Diego Costa berusaha menguasai bola dengan penjagaan Luka Modric (c) AFP
Bola.net - Real Madrid menyerah 0-1 saat menjamu sang rival sekota Atletico Madrid di jornada 7 La Liga 2013/14.

Bermain di kandang sendiri, Santiago Bernabeu, Minggu (29/9), Real Madrid dipaksa menelan pil pahit. Gol tunggal Diego Costa pada menit 11 membuat Los Blancos untuk kali pertama sejak 1999 kalah dari Atletico di pentas liga.



Statistik Real Madrid - Atletico Madrid

Shots: 20 - 13

Shots on goal: 5 - 4

Penguasaan bola: 63% - 37%

Pelanggaran: 21 - 18

Corner: 2 - 7

Offside: 0 - 2. (dm/gia)