Highlights La Liga: Elche 0-6 Barcelona

Highlights La Liga: Elche 0-6 Barcelona
Barcelona berpesta di kandang Elche (c) AFP
Bola.net - Barcelona tetap menjaga jarak satu poin dengan Real Madrid usai menjungkalkan Elche enam gol tanpa balas di Estadio Manuel Martinez Valero, Minggu (25/1) dini hari.

Neymar dan Lionel Messi menjadi bintang di laga ini dengan masing-masing mencetak dua gol. Sementara dua gol lainnya disumbang oleh Gerard Pique serta Pedro Rodriguez.

Berikut highlights laga ini selengkapnya.



Susunan Pemain

Elche: Tyton; Suarez, Roco, Sergio Pelegrin, Cisma (Albacar 61'); Pasalic, Adrian (Loban 70'); Aaron Niguez (Coro 82'), Fajr, Victor Rodriguez; Jonathas.

Barcelona: Bravo; Montoya, Pique, Bartra, Alba (Busquets 70'); Xavi (Sergi Roberto 72'), Mascherano (Adriano 70'), Rafinha; Pedro, Messi, Neymar. (yt/pra)