Highlights La Liga: Eibar 1-2 Real Madrid

Highlights La Liga: Eibar 1-2 Real Madrid
Real Madrid (c) AFP

Bola.net - - Real Madrid memetik kemenangan saat berhadapan dengan Eibar dalam pertandingan La Liga di Stadion Municipal de Ipurua, Sabtu (10/3). Los Blancos menang dengan skor akhir 2-1.

Cristiano Ronaldo menjadi bintang kemenangan Madrid setelah mencetak dua gol dalam pertandingan tersebut. Eibar hanya mampu mencetak satu gol lewat aksi Ivan Ramis.

Berikut ini video highlights pertandingan tersebut:

Susunan Pemain:

Eibar (4-2-3-1): Dmitrovic; Capa, Ramis (Oliveira 67'), Arbilla, Angel; Garcia, Escalante (Diop 85'); Leon, Jordan, Inui (Charles 87'); Kike.

Real Madrid (4-1-2-1-2): Navas; Carvajal, Varane (Nacho 28'), Ramos, Marcelo; Casemiro; Modric, Kroos (Benzema 71'); Isco (Vasquez 71'); Bale, Ronaldo.