Highlights La Liga: Eibar 0-2 Real Madrid

Highlights La Liga: Eibar 0-2 Real Madrid
Real Madrid menang 2-0 di kandang Eibar (c) AFP
- Real Madrid sukses kembali ke trek kemenangan di La Liga usai mengalahkan 2-0 dalam laga jornada 13 yang digelar di Estadio Municipal de Ipurua, Minggu (29/11) malam.


Gol Gareth Bale di akhir babak pertama serta penalti Cristiano Ronaldo sudah cukup untuk membawa El Real meraih poin penuh sekaligus lepas dari mimpi buruk usai dipermalukan Barcelona empat gol tanpa balas akhir pekan kemarin.


Berikut video cuplikan gol-gol dari laga ini selengkapnya.




Susunan Pemain

: Riesgo; Capa, Pantic, Dos Santos, Junca; Garcia, Adrian (Verdi 70'), Escalante; Berjon (Hajrovic 85'), Enrich (Arruabarrena 86'), Inui.


Real Madrid: Navas; Danilo, Nacho, Pepe, Carvajal (Benzema 85'); Kovacic (Casemiro 79'), Kroos, Modric; James (Vazquez 65'), Bale, Ronaldo.


Statistik Laga

Ball possession: 38% - 62%

Shots: 7 - 12

Shots on target: 4 - 6

Corner: 6 - 5

Offside: 3 - 3

Kartu kuning: 3 - 4

Kartu merah: 0 - 0. (dm/pra)