Highlights La Liga: Cordoba 0 vs 8 Barcelona

Highlights La Liga: Cordoba 0 vs 8 Barcelona
Barcelona (c) AFP
Bola.net - Barcelona menghancurkan tuan rumah Cordoba 8-0 di jornada 35 La Liga 2014/15, Sabtu (02/5). Barcelona tetap perkasa di posisi puncak, sedangkan Cordoba dipastikan degradasi ke Segunda.

Gol-gol Ivan Rakitic menit 42, Luis Suarez di penghujung babak pertama, Lionel Messi menit 46, brace Suarez menit 53, Gerard Pique menit 65, brace Messi menit 80, penalti Neymar menit 85 dan hat-trick Suarez menit 88 menjadi vonis kematian buat Cordoba.





Cordoba (5-3-2): Juan Carlos; Crespo (Gunino 45), Pantic, Deivid, Lopez, Edimar; Luso (kuning 52) (Ekeng 58), Krhin, Fidel; Bebe (Vico 62), Andone.

Barcelona (4-3-3): Bravo; Alves, Pique, Mascherano (Mathieu 62), Alba; Rakitic (Pedro 69), Busquets, Iniesta (Xavi 61); Messi, Suarez, Neymar.

Statistik Cordoba - Barcelona

Ball possession: 25% - 75%

Shots: 5 - 27

Shots on target: 1 - 11

Offsides: 2 - 1

Corners: 5 - 8

Throw ins: 16 - 16

Pelanggaran: 11 - 3

Kartu kuning: 1 - 0

Kartu merah 0 - 0. (vk/gia)