
Bola.net - Barcelona terancam kehilangan peluang menyabet gelar juara La Liga musim ini usai hanya bermain imbang 2-2 kontra tim papan bawah, Getafe di Camp Nou, Sabtu (3/5).
Sempat unggul dua kali lewat Lionel Messi dan Alexis Sanchez, nama Angel Lafita menjadi momok bagi Barca dengan dua golnya, termasuk satu di masa injury time.
Berikut highlights laga Barcelona kontra Getafe selengkapnya.
Susunan Pemain
Barcelona: Pinto; Alves, Mascherano (Fabregas 66'), Bartra, Adriano; Busquets, Xavi (Song 87'), Iniesta; Alexis, Messi, Pedro (Tello 90').
Getafe: Julio Cesar; Valera, Alexis, Rafa, Escudero; Lacen (Michel 86'), Rodriguez; Lafita, Sarabia, Sammir (Mosquera 67'); Colunga (Gavilan 46').
Statistik Barcelona - Getafe
Penguasaan bola: 76% - 24%
Sempat unggul dua kali lewat Lionel Messi dan Alexis Sanchez, nama Angel Lafita menjadi momok bagi Barca dengan dua golnya, termasuk satu di masa injury time.
Berikut highlights laga Barcelona kontra Getafe selengkapnya.
Susunan Pemain
Barcelona: Pinto; Alves, Mascherano (Fabregas 66'), Bartra, Adriano; Busquets, Xavi (Song 87'), Iniesta; Alexis, Messi, Pedro (Tello 90').
Getafe: Julio Cesar; Valera, Alexis, Rafa, Escudero; Lacen (Michel 86'), Rodriguez; Lafita, Sarabia, Sammir (Mosquera 67'); Colunga (Gavilan 46').
Statistik Barcelona - Getafe
Penguasaan bola: 76% - 24%
Shot (on goal): 21 (8) - 8 (5)
Corner: 11 - 3
Pelanggaran: 13 - 6
Offside: 2 - 0
Kartu kuning: 3 - 2
Kartu merah: 0 - 0. (dm/pra)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 2 Mei 2014 23:19
-
Liga Spanyol 2 Mei 2014 23:16
-
Liga Eropa Lain 2 Mei 2014 23:00
-
Liga Spanyol 2 Mei 2014 22:22
-
Liga Spanyol 2 Mei 2014 20:04
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...