Highlights La Liga: Atletico Madrid 3-2 Celta Vigo

Highlights La Liga: Atletico Madrid 3-2 Celta Vigo
Torres dijaga ketat defender Celta, Facundo Roncaglia. (c) AFP

Bola.net - - Atletico Madrid dengan susah payah berhasil mengalahkan Celta Vigo dengan skor 3-2 di jornada 22 La Liga di Vicente Calderon, Senin .

Pertandingan ini berjalan dengan menarik karena kedua tim saling serang dan saling balas membalas gol. Gol-gol Celta dicetak oleh Daniel Cabral Caceres dan John Guidetti. Sementara gol-gol Atletico dihadirkan Fernando Torres, Yannick Carrasco dan Antoine Griezmann.

Susunan Pemain:

Atletico Madrid (4-4-2): Moya; Juanfran (Vrsaljko 46'), Lucas, Savic, Filipe Luis; Carrasco, Gabi, Saul (Correa 72'), Koke; Torres (Gameiro 76'), Griezmann.

Celta Vigo (4-3-3): Sergio Alvarez; Mallo, Cabral, Roncaglia, Jonny; Hernandez, Radoja, Jozabed (Wass 64'); Aspas (Diaz 85'), Guidetti, Sisto (Bongonda 70').

Statistik Pertandingan:

Penguasaan bola: 45% - 55%

Shot (on goal): 16 (5) - 14 (6)

Pelanggaran: 11 - 13

Offside: 1 - 1

Kartu kuning: 1 - 2

Kartu merah: 0 - 0.

(fms/dim)