Highlights La Liga: Atletico Madrid 2-1 Athletic Bilbao

Highlights La Liga: Atletico Madrid 2-1 Athletic Bilbao
Antoine Griezmann menjadi pahlawan kemenangan Atletico Madrid atas Athletic Bilbao (c) AFP
- Atletico Madrid sukses menyamai poin pemuncak klasemen Barcelona usai mengalahkan Athletic Bilbao 2-1 dalam laga jornada 15 yang digelar di Vicente Calderon, Senin (14/12) dini hari WIB.


Los Colchoneros sempat tertinggal lewat gol Aymeric Laporte. Tuan rumah sukses berbalik unggul berkat gol Saul Niguez dan Antoine Griezmann dan akhirnya merengkuh tiga angka.


Berikut video cuplikan gol-gol dari laga ini selengkapnya.




Susunan Pemain

Atletico Madrid: Oblak; Juanfran, Gimenez, Godin, Luis; Koke, Gabi, Saul; Carrasco (Correa 58'), Vietto (Torres 61'), Griezmann (Savic 88').


Athletic Bilbao: Iraizoz; Boveda (Susaeta 71'), Etxeita, Laporte, Balenziaga; Iturraspe (Rico 59'), Benat; Williams (Sola 86'), Garcia, De Marcos; Aduriz.


Statistik Laga

Ball possession: 48% - 52%

Shots: 7 - 8

Shots on target: 4 - 5

Corner: 3 - 6

Offside: 3 - 2

Kartu kuning: 1 - 1

Kartu merah: 0 - 0.  (dm/pra)