
Bola.net - - Spanyol makin dekat dengan kelolosan ke Piala Dunia 2018 usai membantai negara kecil, Liechtenstein delapan gol tanpa balas dalam lanjutan kualifikasi zona Eropa di Rheinpark Stadion, Rabu (6/9) dini hari WIB.
Dua bomber La Furia Roja, Alvaro Morata dan Iago Aspas masing-masing memborong dua gol, sementara empat gol lainnya dibagi rata ke Sergio Ramos, Isco, David Silva serta bunuh diri Maximilian Goppel.
Berikut highlights laga ini selengkapnya.
Susunan Pemain
Liechtenstein Jehle; Quintans (Yildiz 60'), Malin, Kaufmann, Goppel; Buchel; Salanovic, Polverino (Sele 78'), Wieser, Burgmeier (Wolfinger 83'); Hasler.
Spanyol: De Gea; Ramos (Nacho 46'), Pique, Monreal; Thiago, Busquets, Iniesta, Pedro; Isco (Deulofeu 56'), Morata, Silva (Aspas 46').
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 5 September 2017 20:39
-
Piala Dunia 5 September 2017 17:33
-
Piala Dunia 5 September 2017 14:40
-
Editorial 5 September 2017 12:16
-
Piala Dunia 5 September 2017 10:25
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 26 Maret 2025 07:43
-
Tim Nasional 26 Maret 2025 06:55
-
Tim Nasional 26 Maret 2025 06:49
-
Liga Italia 26 Maret 2025 06:26
-
Tim Nasional 26 Maret 2025 06:19
-
Tim Nasional 26 Maret 2025 06:15
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...