Highlights Serie A: Inter Milan 0-1 Torino

Highlights Serie A: Inter Milan 0-1 Torino
Torino. (c) AFP
Bola.net - Inter Milan harus mengakui keunggulan Torino dengan skor 1-0 dalam giornata 20 Serie A di Giuseppe Meazza, Minggu (25/01). Gol tunggal Emiliano Moretti sudah cukup bagi Il Toro untuk mencuri poin penuh dari kandang lawannya.

Berikut ini video highlights pertandingan tersebut:

Susunan Pemain:

Inter Milan (4-2-3-1): Handanovic; D'Ambrosio (Shaqiri 56'), Andreolli (Ranocchia 44'), Vidic, Obi; Kuzmanovic, Guarin; Palacio, Kovacic, Podolski (Donkor 66'); Icardi.

Torino (3-5-2): Padelli; Maksimovic (Bovo 81'), Glik, Moretti; Darmian, Benassi, Gazzi, Farnerud (Kaddouri 67'), Molinaro; Martinez (Lopez 58'), Quagliarella. (dm/ada)