Highlights Friendly: Spanyol 0-1 Georgia

Highlights Friendly: Spanyol 0-1 Georgia
Georgia sukses mempermalukan tuan rumah Spanyol (c) AFP
- Juara bertahan Euro, secara mengejutkan harus takluk 0-1 kala menjamu negara Eropa Timur, dalam sebuah laga persahabatan yang dihelat di Coliseum Alfonso Perez, Madrid, Rabu (8/6) dini hari WIB.


Meski di laga ini entrenador Vicente del Bosque menurunkan kuartet bek terbaiknya, namun keteledoran lini belakang mereka yang justru membuat Tornike Okriashvili sukses mencetak gol kemenangan.


Berikut video cuplikan laga ini selengkapnya.




Susunan Pemain

: De Gea; Juanfran (Bellerin 46'), Ramos (San Jose 46'), Pique, Alba; Thiago (Koke 46'), Busquets (Pedro 76'), Fabregas (Iniesta 46'); Vazquez (Silva 61'), Aduriz, Nolito.


: Revishvili (Kvaskhvadze 55'); Lobzhanidze, Amisulashvili, Kverkvelia, Kashia, Navalovski (Kobakhidze 84'); Aburjania (Tsiskaridze 78'), Dvalishvili (Chanturia 72'), Jighauri; Okriashvili, Qazaishvili (Kvilitaia 72'). (dm/pra)