Highlights Friendly: Portugal 1-1 Amerika Serikat

Highlights Friendly: Portugal 1-1 Amerika Serikat
Amerika Serikat vs Portugal. (c) AFP

Bola.net - - Pertandningan persahabatan internasional mempertemukan melawan Amerika Serikat. Pertandingan ini dilangsungkan di Estadio Dr. Magalhães Pessoa, Leiria pada hari Rabu .

Amerika mengerahkan para pemain muda mereka dalam pertandingan ini. Portugal juga menurunkan banyak pemain pelapis. Laga ini akhirnya ditutup dengan skor 1-1. Amerika unggul lebih dulu lewat Weston McKennie sebelum kemudian Portugal membalas lewat Vitorino Antunes.

Berikut adalah video highlights pertandingan tersebut:

Susunan pemain Portugal: Beto; Nélson Semedo, Pepe, Ricardo Ferreira, Antunes; Danilo Pereira; Gelson Martins, Bruno Fernandes, Manuel Fernandes, Bruma; Gonçalo Guedes.

Susunan pemain Amerika Serikat: Ethan Horvath; DeAndre Yedlin, John Brooks, Matt Miazga, Eric Lichaj; Kellyn Acosta, Danny Williams, Weston McKennie; Tyler Adams, CJ Sapong, Juan Agudelo.(sa/hsw)