Highlights Friendly: Liverpool 4-0 Borussia Dortmund

Highlights Friendly: Liverpool 4-0 Borussia Dortmund
Liverpool gilas Dortmund. (c) LFC
Bola.net - Liverpool meladeni perlawanan Borussia Dortmund dalam pertandingan persahabatan pramusim. Laga antara dua raksasa Eropa ini digelar di Anfield pada Minggu (10/08).

Liverpool tampil mendominasi dalam pertandingan ini. The Reds mampu mengalirkan bola dan menunjukkan permainan kolektif yang bagus. Alhasil, mereka bisa menang telak empat gol tanpa balas lewat Daniel Sturridge, Dejan Lovren, Philippe Coutinho dan Jordan Henderson. Berikut adalah video highlights pertandingan tersebut.


 

Susunan pemain Liverpool: Mignolet; Manquillo (kelly, 85'), Skrtel, Lovren, Johnson (Enrique, 62'); Gerrard, Henderson (Allen, 79'); Sterling, Coutinho (Ibe, 72'), Can (Lucas, 46'); Sturridge (lambert, 76').

Susunan pemain Borussia Dortmund: Langerak; Piszczek (Grosskreutz, 59'), Sokratis (Knystock, 81'), Ginter, Schmelzer (Sarr, 81'); Kehl (Bender, 46'), Kirch (Immobile, 46'); Mkhitaryan, Aubameyang (Bandowski, 71'), Jojic (Amini, 77'); Ramos (Hoffmann, 46'). (yt/hsw)