Highlights Euro 2016: Belgia 3-0 Republik Irlandia

Highlights Euro 2016: Belgia 3-0 Republik Irlandia
Romelu Lukaku (c) UEFA
- Belgia menjalani pertandingan kedua di Euro 2016 dengan kemenangan. Bermain melawan Republik Irlandia, Sabtu (18/06) malam WIB, Belgia menang dengan skor telak 3-0.


Kemenangan The Red Devils diraih berkat ketajaman Romelu Lukaku yang mencetak dua gol di pertandingan tersebut. Sementara itu, satu gol lainnya disumbangkan oleh Axel Witsel.


Berikut ini video highlights pertandingan tersebut:




Susunan Pemain:

Republik Irlandia (4-5-1): Randolph; Coleman, O'Shea, Clark, Ward; Hendrick, Whelan, Hoolahan (McGeady 72'), McCarthy (McClean 62'), Brady; Long (Keane 79').


Belgia (4-2-3-1): Courtois; Meunier, Alderweireld, Vermaelen, Vertonghen; Witsel, Dembele (Nainggolan 57'); Carrasco (Mertens 64'), De Bruyne, Hazard; R. Lukaku (Benteke 82'). (hf/ada)