Highlights Angkat Besi 49 Kg Putri Olimpiade Tokyo 2020: Medali untuk Indonesia

Highlights Angkat Besi 49 Kg Putri Olimpiade Tokyo 2020: Medali untuk Indonesia
Reaksi Windy Cantika Aisah setelah dipastikan meraih medali perunggu di Olimpiade Tokyo 2020 (c) Vincenzo Pinto/AFP

Bola.net - Medali pertama Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020 datang dari cabang olahraga angkat besi. Ini berkat kontribusi Windy Cantika Aisah yang turun di nomor 49kg putri cabang olahraga angkat besi.

Bertanding di Tokyo International Forum, Sabtu (24/07/2021), Windy Cantika meraih medali perunggu lewat total angkatan 194 kg. Bukan hanya medali perdana Indonesia, ini juga medali pertama untuk Windy Cantika pada ajang Olimpiade.

Simak video perjuangan Windy Cantika Aisah meraih medali di bawah ini ya Bolaneters: