
Bola.net - Liverpool berhasil meraup kemenangan atas Burnley dengan skor 2-0 di matchday 28 EPL di Anfield, Kamis (05/3). Burnley sempat memberikan perlawanan cukup alot pada Liverpool di laga ini. Akan tetapi, pada akhirnya mereka harus menyerah melalui gol-gol yang dicetak oleh Jordan Henderson dan Daniel Sturridge.
Kemenangan ini membuat Liverpool baik satu strip ke posisi lima klasemen, menggusur Southampton. Mereka kini mengoleksi 51 poin dan tetap menjaga jarak dengan Manchester United yang juga meraup tiga poin di laga kontra Newcastle. Sementara itu, Burnley tetap berkutat di posisi 19 dengan poin 22.
Susunan Pemain:
Kemenangan ini membuat Liverpool baik satu strip ke posisi lima klasemen, menggusur Southampton. Mereka kini mengoleksi 51 poin dan tetap menjaga jarak dengan Manchester United yang juga meraup tiga poin di laga kontra Newcastle. Sementara itu, Burnley tetap berkutat di posisi 19 dengan poin 22.
Susunan Pemain:
Liverpool (3-5-2): Mignolet; Can, Skrtel, Lovren; Allen, Henderson, Moreno (Toure 73'), Sterling (Lambert 90'), Coutinho; Lallana, Sturridge (Johnson 83').
Burnley (4-4-2): Heaton; Trippier, Keane, Shackell, Mee; Kightly (Wallace 53'), Jones, Arfield, Boyd; Barnes (Vokes 66'), Ings (Johnson 90').
Statistik Pertandingan Liverpool - Burnley:
Penguasaan bola: 63% - 37%
Shots (on goal): 20 (8) - 8 (1)
Corner: 6 - 5
Pelanggaran: 8 - 14
Offside: 0 - 1
Kartu kuning: 0 - 1
Kartu merah: 0 - 0. (bola/mac)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 4 Maret 2015 23:03
-
Liga Inggris 4 Maret 2015 22:45
-
Liga Inggris 4 Maret 2015 21:44
Merson Anggap Rodgers Kini Tak Lagi Bergantung Pada Sturridge
-
Liga Inggris 4 Maret 2015 21:20
-
Liga Italia 4 Maret 2015 19:42
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...