
Bola.net - - Samuel Eko menjadi bintang pada saat Timnas Futsal Indonesia U-20 menahan imbang Jepang dengan skor 3-3. Pada laga yang digelar di di Huamark Indoor Stadium, Bangkok, Jumat (19/5) sore WIB ini, Samuel Eko memborong tiga gol ke gawang Jepang alias hattrick.
Sebenarnya, Indonesia sempat dalam posisi sulit dengan tertinggal 3-1 dari Jepang. Namun, di sisa waktu enam menit, Samuel Eko mampu menambah dua gol pada menit ke-37 dan menit akhir pertandingan lewat skema power play. Kedudukan pun menjadi 3-3.
Berikut adalah cuplikan aksi heroik Samuel Eko pada laga Grup B, Piala Asia Futsal U-20:
Hasil ini membuat Indonesia menyegel satu tempat di babak perempat final. Tim asuhan Yori van der Torren ini mengumpulkan delapan poin dari empat laga. Hanya saja, Indonesia masih harus menunggu hasil laga Jepang melawan Vietnam untuk kepastian apakah berada di puncak klasemen atau runner up.
Advertisement
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 17:12
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 17:05
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 16:39
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 16:26
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 16:23
-
Otomotif 25 Maret 2025 16:16
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...