Golazo! Striker Liverpool Ladies Cetak Gol Kickoff Spektakuler

Golazo! Striker Liverpool Ladies Cetak Gol Kickoff Spektakuler
Bola.net - Sebuah gol spektakuler terjadi dalam kompetisi FA Women Super League. Juara bertahan Liverpool Ladies mampu mengalahkan Birmingham City LFC berkat gol spektakuler striker Fara Williams.

Liverpool kala itu tengah mendapatkan kick of setelah kebobolan lewat gol penyama kedudukan Birmingham, Hannah Keryakoplis. Sadar posisi kiper The Blues terlalu maju, Williams mengirim bola hasil tendangan kick off untuk memastikan kemenangan The Reds 2-1.

Simak gol spektakuler Williams dalam video berikut.

Youtube Video [initial]

 (1g/mri)