Golazo Klasik: Doppietta Brilian Totti vs Bari

Golazo Klasik: Doppietta Brilian Totti vs Bari
Francesco Totti (c) Hulton Archive

Bola.net - - Pada 10 November 1997 silam, AS Roma menang 3-1 saat bertandang ke markas di giornata 8 Serie A 1997/98. Francesco Totti, yang waktu itu berusia 21 tahun, menjadi bintang kemenangan Roma dengan dua golnya yang brilian.

Yang pertama dengan tendangan bebas mendatar dari luar area, sedangkan yang kedua dengan tendangan voli first time dari dalam kotak.

Dalam laga tersebut, Roma menang lewat doppietta (dua gol) Totti dan satu gol Abel Balbo. Tuan rumah cuma bisa mencetak satu melalui Sergio Volpi.