Golazo El Clasico: Bullet Header Cristiano Ronaldo

Golazo El Clasico: Bullet Header Cristiano Ronaldo
(c) Real Madrid

Bola.net - - Real Madrid mengalahkan Barcelona 1-0 lewat extra time di final Copa del Rey 2011. Bullet header Cristiano Ronaldo jadi penentu kemenangan.

Meneruskan crossing Angel Di Maria dari sektor kiri, tanpa perlawanan berarti, Ronaldo menuntaskannya dengan sebuah sundulan yang mematikan.

Gol itu mengantarkan Madrid meraih trofi Copa del Rey mereka yang ke-18.