Gol Istimewa Sergi Oriol, Calon Bintang Dari La Masia

Gol Istimewa Sergi Oriol, Calon Bintang Dari La Masia
Sergi Oriol (c) fcb
Bola.net - Punya kaki yang cepat, sentuhan mematikan, begitu dingin di depan gawang. Anda kami maafkan bila anda berpikir bahwa kami tengah berbicara tentang legenda Arsenal dan Belanda, Dennis Bergkamp.

Bukan Bergkamp! Ini adalah video dari Sergi Oriol, anak muda yang menempa bakat sepakbolanya di La Masia, akademi milik Barcelona, bersama Barcelona U-12.


Ya...anda tak salah, U-12!! (fcb/dzi)