Gol Belakang Gawang Tak Masuk Akal dari Vidal

Gol Belakang Gawang Tak Masuk Akal dari Vidal
Arturo Vidal (c) AFP
- Sesi latihan baru-baru ini diwarnai oleh aksi brilian yang ditunjukkan gelandang andalan Arturo Vidal. Bintang asal Bayern Munchen ini mencetak gol dari sisi yang membelakangi gawang.


Mendapat bola pelan yang datang ke arahnya, Vidal memutuskan untuk melakukan tendangan chip pelan yang membuat melambung rendah ke arah gawang dan berbalik masuk menjadi gol!


Berikut video selengkapnya.




Chile kini sedang serius bersiap diri menjelang laga final Copa America Centenario kontra Argentina yang bakal digelar di MetLife Stadium, East Rutherford, Senin (27/6) pagi besok. [initial]


 (yt/pra)