Gol Adama Traore di Barca Tiru Gol Legendaris Ronaldo?

Gol Adama Traore di Barca Tiru Gol Legendaris Ronaldo?
Perbandingan Traore dan Ronaldo. (c) Sport3.
Bola.net - Adama Traore merupakan salah satu sosok yang paling dibicarakan, kala ia masuk ke lapangan, 16 menit jelang pertandingan leg kedua 32 besar Copa del Rey antara Barcelona dan Huesca berakhir, tengah pekan ini.

Kecepatan, teknik, kekuatan, dan akurasi mewarnai gol pertama yang ia torehkan untuk tim utama Barcelona di laga tersebut. Jika dilihat, gol yang dicetak oleh Traore tersebut cukup mirip dengan gol legendaris Ronaldo Nazario di Camp Nou pada musim 1996/97.

Penasaran? Bolaneters bisa melihatnya sendiri dan langsung memberi penilaian dengan melihat video yang ada di bawah ini:



Bagaimana menurut kalian? [initial]

 (yt/rer)