Gaya Rambut 'Tergila' di Bundesliga

Gaya Rambut 'Tergila' di Bundesliga
Abel Xavier. (c) smh
Bola.net - Gaya rambut pada pemain sepakbola menjadi sebuah fenomena tersendiri. Dari masa ke masa, selalu muncul sesuatu yang baru dari tatanan rambut yang merupakan fashion di dunia sepakbola.

Masih ingat tentunya dengan dandanan ala Abel Xavier, maupun Taribo West. Gaya rambut nyentrik di lapangan hijau cukup menjadi wabah di beberapa kalangan pesepakbola. Lalu sudah cukup 'gilakah' gaya rambut kedua pemain tersebut?

Berikut ini kami sajikan gaya rambut tergila di ajang Bundesliga dari tahun ke tahun.


[initial]

Gol Spektakuler Castaignos Untuk Belanda U-21

Tiga Kiper Lawan 15 Pemain

Berbikini Merah, Helen Flanagan Pamer Keceriaan (yt/gag)