Ganggu Pertandingan, Rusa Ini Ikut Cetak Gol!

Ganggu Pertandingan, Rusa Ini Ikut Cetak Gol!
Rusa ikut bermain sepakbola di Amerika Serikat (c) Ist
- Kejadian hewan masuk ke lapangan di tengah-tengah pertandingan bukan sesuatu yang pertama kali terjadi.


Sebelumnya, ada banyak satwa yang pernah mengganggu jalannya laga 11 melawan 11, seperti anjing, burung, kambing, bahkan hingga kuda. Uniknya lagi, hal semacam ini bahkan bisa terjadi di even besar seperti Piala Dunia.


Kejadian yang sama belum lama ini kembali terulang di sebuah laga di Amerika Serikat. Seekor rusa tiba-tiba berlari masuk lapangan, dan sebelum bola membentur sang hewan malang hingga mencetak gol!




Bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]


 (yt/rer)